Oleh: benmashoor | 24 November 2008

Aal-Alsiry

Mereka adalah keturunan walyullah Ali bin Umar bin Abdullah bin Harun bin Hasan bin Ali bin Muhammad Jamalullail bin Hasan al-Mualim bin Muhammad Asadillah bin Hasan Atturabi bin Ali bin Muhammad al-Faqih al-Muqaddam.

Beliau diberi gelar dengan al-Sirry sebagi tabarruk kepada seorang waliyullah yang termasyhur yaitu al-Syaich al-Seri al-Saqthi.

Waliyullah Ali al-Seri lahir di kota Tarim, dikarunia 3 orang anak lelaki : Ahmad, Aqil dan Umar.

Waliyullah Ali al-Seri wafat di kota Tarim tahun 1053 H.

Perhatian :

Terdapat Al-Siri dari qabilah di daerah San’a Yaman.


Kategori